Home / Berita

Senin, 19 Desember 2022 - 09:28 WIB

Milad Ke 3, Rombongan Majelis RMA Ziarah Kubur Wali Allah

BANJARBARU,- Dalam rangka mensyukuri miladnya yang ke 3, Pondok Pesantren dan Majelis Raudatul Muthaallamin Annahdiyah Guntung Manggis Banjarbaru gelar ziarah bersama, Minggu (18/12/2022).

Ziarah bersama tersebut di ikuti oleh dewan guru dan tim yang berkhitmad dengan Guru Muha.

Ziarah makam yang dipimpin langsung oleh pengasuh ponpes RMA Guru Muha tersebut datangi berbagai
makam yang berlokasi di Kabupaten Banjar hingga Hulu Sungai.

Baca Juga :  Walikota Banjarbaru Lantik 249 Pejabat Administrator dan Pengawas

Diantaranya, makam Datuk Kalampaian di Astambul, Datu Nuraya dan Datu Sanggul di Tapin Selatan, Guru Kapuh dan Datu Taniran di Hulu Sungai Selatan.

” Ziarah ini sangat bermanfaat bagi diri,  setidaknya kita ingat mati, mengharapkan syafaat para Wali, meniru kebaikan para Wali, dan suka berdzikir,” ujar Guru Muha.

Baca Juga :  Komitmen Bersama Perangi Narkoba YR KOBRA – PSNU PAGAR NUSA

Ikut dalam rombongan ziarah satu hari tersebut, Guru Jauhari, Mursyada dan Guru Agus. Selain itu juga ada Ketua RT 19 dan 36 serta ibu Ketua RT 18.

Share :

Baca Juga

Berita

TMMD ke-118 di Desa Kalaan Dibuka, Bupati Banjar Apresiasi Pengabdian TNI

Berita

Disbudporapar Banjar Kirim Finalis Pasangan Muda Inspiratif Dan Berprestasi Tingkat Provinsi Tahun 2024

Berita

TP PKK Banjar Peringati Maulid,Ajak Meneladani Sifat Rasulullah

Berita

Taruna Taruni STTD Silaturahmi Dengan Bupati Banjar

Berita

DKISP Gelar Sosialisasi Jaringan Intra Pemerintah Kabupaten Banjar

Berita

Bawaslu Lakukan Kunjungan Silaturahmi ke Bupati Banjar

Berita

Maraknya Kasus Bullying, Para Pelajar Diberikan Pembekalan Tentang Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak

Berita

Pemkab Banjar Gelar Rakoor Kesiapan Pilkada Tahun 2024